Resep Masakan - Update Artikel Lagi Mengenai CARA MEMBUAT NASI DAGING KAMBING.
Bahan dan Bumbu yang diperlukan :
- ½ liter beras, cuci bersih, kukus ¾ matang
- 300 gram daging kambing, iris-iris kecil
- ¼ buah bawang bombay, iris tipis
- 5 butir bawang merah, tumbuk kasar
- 5 buah kapulaga
- 5 butir cengkeh
- 3 cm kayu manis
- garam dan lada secukupnya
- mentega/ minyak samin untuk menumis
CARA MEMBUAT NASI DAGING KAMBING :
- Panaskan mentega, tumis bawang bombay dan bawang merah lalu masukkan juga kapulaga, cengkeh dan kayu manis.
- Masukkan daging, beri garam dan lada secukupnya, masukkan nasi lalu aduk hingga rata, angkat. Kemudian kukus kembali nasi hingga benar-benar matang, angkat dan sajikan.
Staf Resep Masakan mengucapkan selamat berbahagia kepada anda yang telah membaca artikel CARA MEMBUAT NASI DAGING KAMBING, Jika ada luang waktu baca juga Cara Membuat Keripik Pisang Manis, Cara Mudah Membuat Kue Bolu Kukus Pelangi dan Resep Kue Lapis Legit Gulung Super Enak
No comments:
Post a Comment