Resep Masakan - Update Artikel Lagi Mengenai Cara Membuat Ayam Panggang Bumbu Ketumbar.
Bahan :
- 1 ekor ayam potong menjadi 8 bagian
- 1 sendok makn air jeruk nipis
- 1 batang sereh memarkan
- 5 lembar daun jeruk
- 1 sendok teh garam
- 2 cm lengkuas memarkan
- 4 lembar daun salam
- 4 sendok makn air asam jawa
- 250 ml santan dari 1 butir kelapa
- 8 sendok makan kecap manis
- 2 sendok makn minyak untuk menggoreng
Bahan bumbu haluskan :
- 7 siung bawang putih
- 10 butir bawang merah
- 5 buah cabai rawit merah
- 3 sendok makan ketumbar sangrai
- 2 sendok teh jinten, sangrai
- 3 buah cabai merah besar
- 1 cm jahe
- 1 cm kunyit, bakar
- 1 sendok teh merica bubuk
- 3 sendok makan gula jawa
- 2 sendok teh garam
Cara membuat ayam panggang bumbu ketumbar :
- Bersihkan ayam lalu lumuri dengan garam dan air jeruk nipis lalu diamkan selama 15menit dan cuci kembali lalu tiriskan.
- panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu halus hingga harum, kemudian masukkan sereh, daun jeruk, lengkus, ayam dan daun salam, masak hingga berubah warna.
- Masukkan santan dan air asam jawa, aduk rata lalu masak hingga ayam lunak Tambahkan kecap manis lalu aduk dan angkat.
- Panggang hingga ayam berwarna kegelapan sambil sesekali di oles dengan sisa bumbu. Angkat dan sajikan.
Staf Resep Masakan mengucapkan selamat berbahagia kepada anda yang telah membaca artikel Cara Membuat Ayam Panggang Bumbu Ketumbar, Jika ada luang waktu baca juga Cara Membuat Mie Goreng Spesial Enak, Cara Mudah Membuat Kue Bolu Kukus Pelangi dan Resep Kue Lapis Legit Gulung Super Enak
No comments:
Post a Comment